Mengubah / Menukar Klik Kanan dengan Klik Kiri Mouse Memakai Notepad
Dengan komputer tidak selamanya kita harus serius, banyak hal yang
bisa dilakukan untuk mengurangi stress dari pekerjaan atau rutinitas
sehari-hari. misalnya dengan meng_isengi Mouse teman dengan menukar fungsi tombol klik kanan dengan klik kiri, sehingga teman akan merasa kebingungan.
Swap/menukar fungsi tombol mouse dapat dilakukan dengan hanya menulis perintah sederhana di Notepad.
Buka Notepad
ketikkan kode berikut :
@echo off
rundll32 user32 ,SwapMouseButton
Untuk mengembalikan ke fungsi normal, dapat melalui menu Mouse di Control Panel Windows
Pada Button Configuration, beri centang pada Switch primary and secondary buttons
Klik Apply, klik OK
Cara lain untuk mengembalikan ke fungsi normal adalah dengan merestart komputernya. (file yang bukan disimpan di start up menu, karena kalau disimpan di startup justru setelah direstart akan langsung dieksekusi kembali)
Swap/menukar fungsi tombol mouse dapat dilakukan dengan hanya menulis perintah sederhana di Notepad.
Buka Notepad
ketikkan kode berikut :
@echo off
rundll32 user32 ,SwapMouseButton
Kemudian simpan file dengan ekstensi bat misalnya nama filenya mouse.bat
Pada Save as type, pilih All Files
Pada Encoding pilih ANSI
Klik Save
Filenya mouse.bat ini bisa dicopy ke flashdisk, dicopy di desktop,
disimpan di Startup Windows, dll terserah anda, yang pasti kalau file
bat sudah dieksekusi/dijalankan maka fungsi klik tombol kiri dan kanan
mouse akan tertukar. sehingga yang memakai komputer akan dibuat bingung.
Untuk mengembalikan ke fungsi normal, dapat melalui menu Mouse di Control Panel Windows
Pada Button Configuration, beri centang pada Switch primary and secondary buttons
Klik Apply, klik OK
Cara lain untuk mengembalikan ke fungsi normal adalah dengan merestart komputernya. (file yang bukan disimpan di start up menu, karena kalau disimpan di startup justru setelah direstart akan langsung dieksekusi kembali)
Komentar
Posting Komentar